Tunaikan Zakat Fitrah Anda!

Category Ramadhan
KOTA JAKARTA PUSAT
NU CARE-LAZISNU

Terkumpul

26.585.000

Dana Dibutuhkan

100.000.000

Open Goal
0 Hari Lagi
Share

Detail

Update

Donatur

Data BPS per 16 Januari 2023 menyebutkan bahwa jumlah masyarakat miskin di Indonesia mencapai 26,36 juta atau meningkat sebanyak 0,2 juta dari data Maret 2022.

Melihat banyaknya saudara kita yang kekurangan tersebut, maka menjadi tanggung jawab bersama bagi kita untuk terus merawat kepedulian. Terlebih saat memasuki bulan suci Ramadan tahun 1444 H ini, sudah sepatutnya kita meningkatkan iman dan takwa dengan amalan-amalan baik, seperti memperbanyak amalan sunnah dan meningkatkan kualitas ibadah wajib.

Seperti tahun-tahun sebelumnya, NU Care-LAZISNU kembali mengajak seluruh umat Islam di manapun berada untuk dapat menunaikan kewajiban zakat fitrahnya demi membantu mustahiq, saudara duafa, anak-anak yatim yang fakir dan miskin.

Sebagai informasi, Zakat Fitrah Anda dikonversikan dari harga 2,5 kilogram beras ke dalam Rupiah sebesar Rp. 45.000,- (beras kualitas premium). Dana Zakat Fitrah tersebut kami konversikan ke dalam nilai Rupiah, sebagaimana yang diatur dalam Fiqih Zakat, untuk kemudian kami salurkan kepada para mustahiq.

NU Care-LAZISNU, sebagai Lembaga Zakat Amil (LAZ) Nasional siap menyalurkan Zakat Fitrah saudara semua secara langsung kepada mustahiq, melalui jaringan NU Care-LAZISNU yang tersebar di 388 cabang di seluruh Indonesia dan dunia.

Sebelum menunaikan Zakat Fitrah, Anda dapat membaca Niat Zakat Fitrah sebagai berikut,

a. Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri

ﻧَﻮَﻳْﺖُ أَﻥْ أُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻧَﻔْسيْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

b. Niat Zakat Fitrah untuk Istri

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِﻋَﻦْ ﺯَﻭْﺟَﺘِﻲْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

c. Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻭَﻟَﺪِﻱْ ... ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

d. Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِﻋَﻦْ ﺑِﻨْﺘِﻲْ ... ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

e. Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَنِّيْ ﻭَﻋَﻦْ ﺟَﻤِﻴْﻊِ ﻣَﺎ ﻳَﻠْﺰَﻣُنِيْ ﻧَﻔَﻘَﺎﺗُﻬُﻢْ ﺷَﺮْﻋًﺎ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

f. Niat Zakat Fitrah untuk Orang yang Diwakilkan

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ (..…) ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk… (sebutkan nama spesifik), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

Mari segerakan Zakat Fitrah Anda untuk mustahiq, anak-anak yatim dan duafa, dengan cara:

  1. Klik tombol "Zakat Sekarang"
  2. Masukkan nominal zakat Rp45.000
  3. Isi data diri
  4. Pilih metode pembayaran
  5. Klik "Lanjutkan Pembayaran" dan ikuti langkah selanjutnya
  6. Dapatkan laporan via email

NB: apabila jumlah zakat fitrah kurang dari Rp45.000 atau terdapat kelebihan dari Rp45.000 (dan kelipatan), maka akan masuk sebagai akad sedekah.

Penulis: Putri Azmi Millatie
Editor: Wahyu Noerhadi

Penggalangan dana dimulai 28 March 2022 oleh:
NU CARE-LAZISNU
Akun Terverifikasi

Total
94 Campaign
Tambahkan Program ini di halaman web Anda
Script berhasil dicopy

Yuk! Daftar untuk Mulai Ber - Donasi Membantu Sesama!

Tunaikan Zakat Fitrah Anda!

Tunaikan Zakat Fitrah Anda!

Kebutuhan Dana 100.000.000

Dana Terkumpul 26.585.000

Donatur

0 Hari lagi

NU CARE-LAZISNU

Akun Terverifikasi

Deskripsi

Data BPS per 16 Januari 2023 menyebutkan bahwa jumlah masyarakat miskin di Indonesia mencapai 26,36 juta atau meningkat sebanyak 0,2 juta dari data Maret 2022.

Melihat banyaknya saudara kita yang kekurangan tersebut, maka menjadi tanggung jawab bersama bagi kita untuk terus merawat kepedulian. Terlebih saat memasuki bulan suci Ramadan tahun 1444 H ini, sudah sepatutnya kita meningkatkan iman dan takwa dengan amalan-amalan baik, seperti memperbanyak amalan sunnah dan meningkatkan kualitas ibadah wajib.

Seperti tahun-tahun sebelumnya, NU Care-LAZISNU kembali mengajak seluruh umat Islam di manapun berada untuk dapat menunaikan kewajiban zakat fitrahnya demi membantu mustahiq, saudara duafa, anak-anak yatim yang fakir dan miskin.

Sebagai informasi, Zakat Fitrah Anda dikonversikan dari harga 2,5 kilogram beras ke dalam Rupiah sebesar Rp. 45.000,- (beras kualitas premium). Dana Zakat Fitrah tersebut kami konversikan ke dalam nilai Rupiah, sebagaimana yang diatur dalam Fiqih Zakat, untuk kemudian kami salurkan kepada para mustahiq.

NU Care-LAZISNU, sebagai Lembaga Zakat Amil (LAZ) Nasional siap menyalurkan Zakat Fitrah saudara semua secara langsung kepada mustahiq, melalui jaringan NU Care-LAZISNU yang tersebar di 388 cabang di seluruh Indonesia dan dunia.

Sebelum menunaikan Zakat Fitrah, Anda dapat membaca Niat Zakat Fitrah sebagai berikut,

a. Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri

ﻧَﻮَﻳْﺖُ أَﻥْ أُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻧَﻔْسيْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

b. Niat Zakat Fitrah untuk Istri

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِﻋَﻦْ ﺯَﻭْﺟَﺘِﻲْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

c. Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻭَﻟَﺪِﻱْ ... ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

d. Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِﻋَﻦْ ﺑِﻨْﺘِﻲْ ... ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

e. Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَنِّيْ ﻭَﻋَﻦْ ﺟَﻤِﻴْﻊِ ﻣَﺎ ﻳَﻠْﺰَﻣُنِيْ ﻧَﻔَﻘَﺎﺗُﻬُﻢْ ﺷَﺮْﻋًﺎ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

f. Niat Zakat Fitrah untuk Orang yang Diwakilkan

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ (..…) ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk… (sebutkan nama spesifik), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”

Mari segerakan Zakat Fitrah Anda untuk mustahiq, anak-anak yatim dan duafa, dengan cara:

  1. Klik tombol "Zakat Sekarang"
  2. Masukkan nominal zakat Rp45.000
  3. Isi data diri
  4. Pilih metode pembayaran
  5. Klik "Lanjutkan Pembayaran" dan ikuti langkah selanjutnya
  6. Dapatkan laporan via email

NB: apabila jumlah zakat fitrah kurang dari Rp45.000 atau terdapat kelebihan dari Rp45.000 (dan kelipatan), maka akan masuk sebagai akad sedekah.

Penulis: Putri Azmi Millatie
Editor: Wahyu Noerhadi

Kabar Terbaru

Belum ada kabar terbaru

Donatur