Program yang diarahkan untuk memelihara lingkungan dan sumber daya alam serta pemanfaatannya secara bijaksana dan mendorong keberlanjutan alam sebagai sumber penghidupan masyarakat.
Penggalangan dana untuk program pelestarian lingkungan
Lingkungan yang sehat adalah pondasi kehidupan yang berkelanjutan. Melalui program pelestarian lingkungan, kita dapat memastikan ketersediaan sumber daya alam untuk generasi mendatang sambil meningkatkan kualitas hidup masyarakat saat ini.
Memelihara dan menjaga kelestarian lingkungan untuk generasi mendatang melalui berbagai program hijau.
Mendorong pemanfaatan sumber daya alam secara bijaksana dan berkelanjutan untuk kesejahteraan masyarakat.
Mengembangkan teknologi tepat guna dan energi terbarukan untuk mengurangi dampak perubahan iklim.
Melibatkan masyarakat dalam pengelolaan lingkungan dan memberikan edukasi tentang pentingnya kelestarian alam.
Menjamin akses atas air dan sanitasi untuk semua.
Mengambil langkah penting untuk melawan perubahan iklim dan dampaknya.
Memastikan akses pada energi yang terjangkau, bisa diandalkan, berkelanjutan dan modern untuk semua.
Mencapai kesetaraan gender dan memberdayakan semua perempuan dan anak perempuan.
Berbagai program pelestarian lingkungan yang telah kami jalankan untuk menjaga kelestarian alam dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat
Program edukasi dan pelatihan pengelolaan sampah serta pengembangan teknologi tepat guna untuk kelestarian lingkungan di pesantren
Bantuan pengadaan sarana sanitasi dan air bersih serta penyuluhan PHBS
Kegiatan tanam pohon di wilayah rawan bencana tanah longsor, banjir, erosi, kekeringan dan lainnya
Cerita mereka yang telah merasakan manfaat dari LAZISNU
Saya yakin LAZISNU sebagai bagian dari NU yang memiliki jaringan luas, sehingga manfaat pasti sampai ke orang yang membutuhkan.
Muhammad Raflin
Qatar
Bagi saya, LAZISNU memiliki track-record yang bersih, amanah, transparan, dan tepat sasarannya juga didukung oleh alim ulama.
Rina Agustina
Jerman
Berqurban di LAZISNU cukup praktis. Tinggal pesan lewat WA dan sebulan kemudian langsung dikirimkan laporannya. Apalagi LAZISNU punya program Qurban Nusantara, jadi saya bisa dan mau kirim ke pelosok.
drg. Mirza Aryanto
Jakarta
Saya sudah empat tahun berjualan kerupuk, mulai jam 6 pagi sampai jam 9 malam. Terima kasih LAZISNU atas bantuan yang diberikan, akan saya gunakan untuk tambahan modal berjualan kerupuk. Saya doakan agar para donatur di LAZISNU diberikan kesehatan dan rezeki yang berkah.
Abdullah (51 Tahun, Tunanetra)
Jakarta Timur
Saya mendapatkan bantuan pendidikan dari LAZISNU, dan saya dapat menjalankan pendidikan dengan baik. Semoga LAZISNU dapat memberikan bantuan kepada teman-teman mahasiswa lain yang membutuhkan.
Irma Ariza Arifia
Mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta
Bantuan beasiswa dari LAZISNU sangat berguna bagi saya, terutama untuk menunjang kehidupan saya sehari-hari dan meringankan biaya kuliah, sehingga saya dapat fokus belajar tanpa harus memikirkan aspek finansial.
Nailul Ahyar
Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Ummul Ayman Pidie Jaya, Aceh
LAZISNU terus mendukung pendidikan mahasiswa di Indonesia.
Aura Istiavelayati
Universitas Diponegoro, Semarang
Santri di sini banyak yang dititipkan orang tua dari desa-desa pedalaman. Ada yang yatim piatu, ada juga yang orang tuanya tidak mampu memberi uang jajan. Bantuan beasiswa dari LAZISNU bagi mereka sangat berdampak. Saya benar-benar bahagia LAZISNU hadir.
Bu Nyai Masriyah Amva
Pengasuh Pesantren Kebon Jambu Al-Islamy, Cirebon

NU Care-LAZISNU hadir untuk berkhidmat dalam rangka membantu kesejahteraan dan kemandirian umat; mengangkat harkat sosial dengan mendayagunakan dana Zakat, Infak, Sedekah (ZIS), CSR, dana Dana Sosial Keagamaan Lainnya (DSKL) sesuai regulasi dan ketentuan syariah.
Seluruh dana yang ditunaikan melalui NU Care-LAZISNU bukan bertujuan untuk pencucian uang (money laundry) dan bukan bersumber dari dana Tindak Kejahatan (korupsi dan lain-lain).
Pusat Bantuan
Kontak & Alamat
Jl. Kramat Raya No.164, RT.7/RW.2,
Kenari, Senen, Jakarta Pusat,
Jakarta 10430
Telepon: (WA) +6281398009800
Email: support@nucare.id
© Copyright NU CARE - LAZISNU 2026. All rights reserved.